Mengenal Penangkaran Buaya Teritip

Inilah pusat penangkaran buaya yang ada di Kalimantan Timur dan merupakan sebuah tempat penangkaran buaya paling banyak di Kalimantan Timur. Letaknya tak jauh dari Pantai Manggar, yang merupakan salah satu obyek wisata favorit di Balikpapan. Lokasi penangkaran tersebut berada di Jl Mulawarman No 66, Desa Teritip, Kecamatan Balikpapan Timur. Penangkaran Buaya Teritip hanya berjarak sekitar … Read more

Keindahan Pulau Beras Basah

Pulau Beras Basah merupakan tempat wisata yang berada di Kota Bontang, Bumi Etam Provinsi Kalimantan Timur. Tempat ini menawarkan pesona keindahan bahari yang sangat mempesona. Bagi anda yang ingin menenangkan pikiran akibat rutinitas yang sangat padat, tempat ini sangat cocok sekali untuk Anda. Di tempat ini Anda dapat menemukan pemandangan laut yang berbeda, yaitu kondisi … Read more

Buah Tangan Dan Kuliner Khas Banjarmasin

Mengunjungi Kota Banjarmasin sebagai ibu kota Provinsi Kalimantan Selatan tidak lengkap rasanya jika hanya menikmati keunikan dan panorama objek wisatanya saja. Hal ini dikarenakan kota yang merupakan kota terbesar dan terpadat di Kalimantan ini menyimpan banyak sekali kuliner yang harus Anda coba untuk memanjakan lidah. Berikut ini adalah beberapa kuliner dan buah tangan yang dapat … Read more

10 Tempat Wisata Yang Dimiliki Kota Balikpapan

Balikpapan merupakan sebuah kota yang terletak di Kalimantan Timur, Indonesia. Balikpapan memiliki penduduk sebanyak 701.066 jiwa, yang merupakan 22 % dari keseluruhan penduduk asli Kalimantan Timur. Balikpapan merupakan kota dengan biaya hidup termahal se-Indonesia. Hal tersebut tak lepas dari julukannya sebagai Kota Minyak. Maskot Kota Balikpapan sendiri adalah beruang madu, walaupun sekarang hewan ini sedang berada … Read more